Semarak Akhir Tahun, Fokmapp Labunti Adakan Lomba Domino, Tari Haji Ali dan Lagu Solo
Kendari, Jaringasultra.com - Semarak akhir tahun, Pengurus Forum Komunikasi Mahasiswa Pemuda dan Pelajar (FOKMAPP) Desa Labunti akan mengadakan Lomba Domino, Tari Haji Ali dan...
Politeknik Karya Persada Muna Resmi Jadi Universitas
Raha, JaringanSultra.com - Kabar gembira bagi generasi muda di Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara (Sultra) yang akan melanjutkan studi di perguruan tinggi.
Pasalnya Perguruan Tinggi Swasta...
Pemda Muna Pastikan Harga dan Ketersediaan Bahan Pokok Jelang Nataru Aman
Raha, JaringanSultra.com - Menjelang perayaan Natal 2022 dan Tahun baru (Nataru) 2023. Pemerintah daerah (Pemda) Muna melakukan inspeksi mendadak (Sidak) harga dan ketersediaan bahan...
Seorang Anak di Muna Nyaris Tewas Dililit Ular Piton Berukuran 5 Meter
Raha, JaringanSultra.com – Warga Kontu, Kelurahan Laiworu Kecamatan Batalaiworu, Kabupaten Muna Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), dikejutkan dengan ular Jenis Piton sepanjang 5 meter, pada...
Dihantam Ombak, Satu Nelayan Asal Muna Hilang di Perairan Labuan Butur
BURANGA, Jaringansultra.com - Nelayan bernama Musta dari Desa Lagasa Kecamatan Duruka Kabupaten Muna dikabarkan hilang saat hendak memancing ikan diperairan Labuan Kabupaten Buton Utara...















