Dinas Ketapang Koltim Gelar Ekspose Peta Ketahanan dan Kerentanan Pangan
Kolaka Timur, Jaringansultra.com - Dinas Ketahanan Pangan (Ketapang) Koltim, menggelar ekspose peta ketahanan dan kerentanan pangan (food security and vulnerability Atlas -FSVA) Tahun 2023...
Dibawah Kepemimpinan Abdul Azis, Pemda Koltim Raih WTP yang Ke-5 Kalinya
Kendari, Jaringansultra.com - Dibawah kepemimpinan Abdul Azis, Pemerintah Daerah (Pemda) Kolaka Timur (Koltim) meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) yang ke-5 kali untuk pengelolaan...
Warga Koltim Antusias Ikuti Pangan Murah di Kecamatan Aere
Kolaka Timur, Jaringansultra.com - Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) melalui Dinas Ketahanan Pangan mengadakan Gerakan Pangan Murah perdana untuk awal tahun ini...
Sawah di Kecamatan Loea Kabupaten Koltim Hampir Bebas dari Elnino
Kolaka Timur, Jaringansultra.com - Areal persawahan yang ada di Kecamatan Loea, Kabupaten Kolaka Timur (Koltim), Sulawesi Tenggara (Sultra) sedikit lagi bebas dari Elnino atau...
Disambut Hangat Warga, Bupati Abdul Azis Bertekad Tuntaskan Jalan ke Awiu dan Taore Koltim
Kolaka Timur, Jaringansultra.com - Setelah setahun lebih menjadi pemimpin Koltim, pada Selasa 26 Desember 2023, Abdul Azis, berkesempatan juga untuk mengunjungi langsung Desa Awiu...
Gede dan Rino Siswa SMP di Koltim dengan Tinggi Badan Diatas Rata-rata
Koltim, Jaringansultra.com - Pada umumnya, tinggi seorang anak yang masih duduk dibangku sekolah baik itu jenjang SMP atau SMA, tidak lebih dari 160 CM...
Bupati Koltim Terbitkan Edaran Tanggulangi KLB Polio
Kolaka Timur, Jaringansultra.com - Bupati Koltim Abdul Azis, menerbitkan Surat Edaran (SE) terkait dengan penanggulangan penyakit Polio yang saat ini menyasar seluruh wilayah Indonesia,...
Puluhan Ribu Masyarakat Koltim Ikuti Jalan Sehat Riang Gembira
Kolaka Timur, Jaringansultra.com - Puluhan ribu masyarakat Koltim, tumpah ruah hadir dan mengikuti kegiatan jalan sehat riang gembira bersama Pemda Koltim.
Kegiatan yaang mengambil titik...
BWS Bakal Normalisasi Sungai Penyebab Banjir di Desa Tumbudadio dan Lara
Kolaka Timur, Jaringansultra.com - Balai Wilayah Sungai (BWS) Sulawesi IV Kendari, bakal menormalisasi sungai yang menjadi penyebab meluapnya air di persawahan Desa Tumbudadio dan...
Sudah Teraspal, Ruas Jalan Atula-Welala Koltim Kini Mulus dan Tak Berlubang
Koltim, Jarigansultra.com - Jalan poros Kelurahan Atula sampai Welala Kecamatan Ladongi, Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) terlihat menghitam setelah diaspal.
Jalur jalan provinsi ini, beberapa tahun...




















